New Normal, New Opportunity New normal bukanlah halangan bagi para desainer produk untuk terus berkarya & berproduksi. Pandemi Covid-19 yang belum berujung, membuat kita mau tidak mau hidup berdampingan (melawan) dengan jalan profesi kita masing-masing. Untuk menghadapi era new normal kita perlu mencari peluang baru supaya tetap dapat bertahan dan berkembang seperti sedia kala. Untuk itulah kami mengundang seluruh anggota
